Kiss the sunshine wherever you miss me, Touch the rain whenever you need me, Just whisper to the air and i can hear your voice. Let the wind send it to me (Benedicta Chandra,August 6, 2010)

Friday, April 22, 2011

Anganku Terkadang



Kadang aku ingin menghentikan waktu
Sehingga aku bisa menikmati keindahan ini.

Kadang aku ingin kesendirian.
Biar kuhantar nyanyian pada ujung sepi.

Kadang aku hanya ingin duduk.
Membawa lamunan-lamunan panjangku.

Kadang aku hanya ingin semua menghilang dalam sekedip mata.

Walau nyatanya ketika seribu kedipan pun, kadang belum bisa merubahnya.


September 20, 2010

No comments: