Kiss the sunshine wherever you miss me, Touch the rain whenever you need me, Just whisper to the air and i can hear your voice. Let the wind send it to me (Benedicta Chandra,August 6, 2010)

Friday, April 22, 2011

Kupu - kupuku


Kupu-kupuku jangan lelah terbang,
Biar angin mengajarimu terbang.

Kupu-kupuku jangan putus berharap,
Biar tertiup asamu ke angkasa.

Bermainlah dengan rintik hujan.

Kupu-kupuku jangan lelah mengumpulkan warna,

Ingatlah bentangan pelangi diluar sana.

Kupu-kupuku teruslah mengepakkan sayapmu.....

October 16, 2010

No comments: